^_^

sayup angin tak lagi kudengar
mentari pagi telah menepi
senja berarak berganti kelam

ku tahu
ku menyadari
hadirku tak lebih berarti
toh salah tak luput dari diri ini
karna diriku penghuni bumi

siksa tak ingin ku cari
ketika waktu datang menghujam janji
untuk patuh pada sang ilahi
sesal pun masih menepi

akankah terus begini???
tak akan!!
tak akan begini lagi!!!



24nd Jan. 2012, sayap patah

0 komentar:

Posting Komentar

About Me

Foto saya
Perempuan Muslim, yang pedulih bahwa cinta dan kasih itu penting bagi umat manusia