"Dia Tiada"
masih kulihat candanya kemarin
masih tampak semangatnya kemarin
Namun hari ini
wujud kaku terbaring disana
semua mata tertuju pada jasadnya
terbaring diatas kursi tua
tiada bernyawa,
telah kembali
Dia tiada lagi
rahasia waktu penuh misteri
hari ini waktu kembali tunjukkan,
kuasa, sang kuasa , , ,
(buat sahabat yang telah kembali 08 juni 2011)
canda tawa terus mengudara mengiringi syair - syair sang kuasa (Al Qur'an)
Sahabat Kau yang terbaik, salam doa untukmu yang telah kembali,,,
masih kulihat candanya kemarin
masih tampak semangatnya kemarin
Namun hari ini
wujud kaku terbaring disana
semua mata tertuju pada jasadnya
terbaring diatas kursi tua
tiada bernyawa,
telah kembali
Dia tiada lagi
rahasia waktu penuh misteri
hari ini waktu kembali tunjukkan,
kuasa, sang kuasa , , ,
(buat sahabat yang telah kembali 08 juni 2011)
canda tawa terus mengudara mengiringi syair - syair sang kuasa (Al Qur'an)
Sahabat Kau yang terbaik, salam doa untukmu yang telah kembali,,,
0 komentar:
Posting Komentar